Resep
Nastar Keju
|
Print
|
Bahan Resep
- 200 gram Mentega
- 2 butir kuning telur
- 50 gram Gula halus
- 350 gram Tepung terigu
- 1 sdm Tepung maizena
- 1 sdm Susu bubuk
- 1/4 sdt Vanili bubuk
- Selai nanas
- Bahan olesan nastar keju:
- 1 butir kuning Telur
- 1 sdm air
- Keju parut untuk ditaburkan di atas nastar
Cara Memasak
- Campurkan dan kocok gula, telur, mentega, Anda bisa menggunakan mixer.
- Masukkan tepung terigu, tepung maizena, susu dan vanili bubuk tadi sambil terus di aduk.
- Ambil adonan kemudian buatlah bulat-bulat dan isi dengan selai nanas.
- Taburi keju parut diatasnya tapi sebelumnya oleskan kuning telur biar keju bisa melekat pada aadonen kue nastar tersebut.
- Oven adonan nastar keju dengan suhu 175 derajat celcius.
- Tunggulah sekitar 15 menit kemudian angkat.
0 comments:
Post a Comment